Loker SLTA Di PT Inspectindo Mediatama Bandung Agustus 2022
Loker SLTA Di PT Inspectindo Mediatama Bandung Agustus 2022 – PT Inspectindo Mediatama Drilling& Blasting Services (IMT Drilling and Blasting) atau Pelayanan Pengeboran dan Peledakan adalah salah satu divisi utama dari PT Inspectindo Mediatama, sebuah perusahaan swasta nasional yang berdiri sejak 2005 di Jakarta. IMT Drilling and Blasting memberikan penyediaan pelayanan terhadap aneka permasalahan batuan baik untuk keperluan konstruksi (pembangunan), pertambangan, reklamasi dan industri kuari.
Saat ini PT Inspectindo Mediatama sedang membuka lowongan kerja untuk menempati posisi sebagai:
MECHANIC OF FUEL INJECTION PUMP, FUEL PUMP & INJECTOR CALIBRATION
Qualifications:
– Male (Pria)
– Min SLTA.
– Min 3 years experiences in Fuel Pump and Injector Calibration on various products.
– Able to operate Beacon CR 919 Fuel Injection Test Bench.
– Placement in Bandung.
Send your application and CV to bambangsr@inspectindo.com